KONSEP DASAR MANUSIA

Tidak semua manusia terpenuhi kebutuhan aktualisasi diri secara utuh. Maslow tidak percaya bahwa inteligensia akan memenuhi kebutuhan aktualisasi diri. Maslow mempelajari bahwa aktualisasi diri dihasilkan karena kematangan.
Seseorang terpenuhi aktualisasi diri akan Mungkin tidak selalu berbahagia. Sukses dan menyesuaikan diri dengan baik. Pernah merasa ragu-ragu. Merasakan kegagalan dan takut. Mempunyai kemampuan berjanji secara positif mengenai ketakutan, kegagalan, kelemahan.

Karakteristik kebutuhan dasar :

1.Semua manusia mempunyai kebutuhan dasar yang sama Kebutuhan perseorang akan
   dimodifikasi sesuai kultur. Persepsi terhadap kebutuhan bervariasi tergantung kemampuan
   belajar dan stndard kebudayaan.
2.Manusia memenuhi kebutuhan dasar mereka tergantung kepada prioritasnya.
3.Kebutuhan dasar secara umum harus dipenuhi, beberapa kebutuhan dapat ditunda.
4.Kelemahan dalam mendapatkan kebutuhan satu atau lebih dapat menimbulkan homeostasis  
   imbalance, tidak dapat terpenuhi sakit.
5.Kebutuhan dapat ditimbulkan oleh berbagai rangsangan eksternal / internal
   Internal à rasa lapar à membuat seseorang berfikir tentang makanan. Eksternal à bentuk kue
   yang menarik.
6.Seseorang yang merasakan kebutuhannya dapat menanggapi berbagai cara untuk
   mendapatkannya. Memilik respon, sebagian besar tergantung kepada pengalaman belajar,
   nilai, budaya.
7.Kebutuhan-kebutuhan saling berinteraksi, beberapa kebutuhan tidak terpenuhi akan   

   mempengaruhi kebutuhan lain.

Post a Comment

0 Comments